Welcome to MTS SUBANUL YAUM

"Grow With Us"

Motto : "Grow With Us"


Visi

“ Terwujudnya madrasah berkualitas yang menumbuh kembangkan generasi jujur, amanah, rajin (JUARA)”.


Misi

  1. Menyelenggarakan kurikulum berstandar nasional terpadu dengan pesantren yang melahirkan generasi jujur, amanah, dan rajin.
  2. Menyelenggarakan pembelajaran yang mengubah akhlak peserta didik menjadi jujur, Amanah dan Rajin.
  3. Menyelenggarakan kegiatan pengembangan diri terprogram sehingga lulusan bersikap Jujur, Amanah dan Rajin.
  4. Meningkatkan kompetensi pendidik dan tenaga kependidikan.
  5. Melengkapi sarana dan prasarana sesuai standar nasional.
  6. Menyelenggarakan pengelolaan madrasah yang profesional, ramah, dan ikhlas dalam pelayanan.
  7. Menyelenggarakan administrasi keuangan yang transparan, akuntabel dan bersih.
  8. Menyelenggarakan penilaian yang berkualitas.